Assalamualikum sobat blogger...
Pada kesempatan kali ini saya kembali akan
membahas mengenai tugas alogoritma pemrograman, tugas ini di berikan pada
pertemuan minggu ke-3. Langsung saja seperti biasa, tugas ini berjudul tugas :
Kasus 3.1 dan begini bunyi tugasnya :
- Tentukanlah
bilangan terbesar antara dua bilangan bulat
- Analisis :
Ø Input : misalkan A dan B,
keduanya integer
Ø Proses :
bandingkan A dan B, Jika A
> B maka A terbesar
(output) Sebaliknya B terbesar (output).
Jadi program ini akan menerima 2 buah
inputan berupa data bilangan yang masing-masing akan di simpan di 2 buah
variabel yang sudah di buat sebelumnya. Nantinya 2 buah data bilangan ini akan
di bandingkan mana yang lebih besar dan yang lebih besarlah yang nanti akan di
cetak di outputnya, source code seperti ini :
#include <iostream>
#include <cstdlib>
using namespace std;
int main(int argc, char** argv)
{ int
a, b ;
cout<<"Program
ini akan menentukan bilangan terbesar dari 2 bilangan"<<endl;
cout<<"yang
akan anda inputkan"<<endl;
cout<<"Bilangan
pertama : ";
cin>>a;
cout<<"Bilangan
kedua : ";
cin>>b;
if(a>b)
cout<<"Bilangan
terbesar adalah bilangan pertama"<<endl;
else
if(b>a)
cout<<"Bilangan
terbesar adalah bilangan kedua"<<endl;
else
cout<<"Kedua
bilangan bernilai sama"<<endl;
return
0; }
Berikut adalah tampilannya dalam compiler
dev-c++ :
Dan ini hasilnya setelah perogram di atas
dijalankan :
Sekian pembahasan
mengenai tugas “Program Pencari Bilangan Terbesar antara 2 Bilangan” saya,
silahkan tinggalkan kritik dan dan saran jika ada kesalahan dalam postingan
saya, semoga bermanfaat, terimakasih wassalamualaikum wr,wb.
Emoticon Emoticon